Menhub Dudy dan Menko AHY Resmikan Stasiun Kereta Cepat Karawang
Karawang - Menteri Koordinator Bidang Infrastruktur dan Pembangunan Wilayah, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) didampingi Menteri Perhubungan Dudy Purwagandhi meresmikan Stasiun Kereta Cepat Karawang di Karawang, Jawa Barat, Selasa (24/12).
-
Biro Komunikasi dan Informasi Publik