TIGA KESEPAKATAN TRANSPORTASI MULTILATERAL ASEAN DITANDATANGANI
(Jakarta, 7/11/08) Sepuluh menteri transportasi negara anggota ASEAN menandatangani tiga kesepakatan multilateral terkait pelaksanaan kebijakan transportasi, di Manila, Filipina, Kamis (6/11). Penandatanganan yang dilakukan di Istana Malacanang tersebut disaksikan langsung Presiden Philipina Gloria Macapagal Arroyo.
-
Biro Komunikasi dan Informasi Publik