Indonesia Siap Gelar Bali International Airshow 2024
Jakarta - Indonesia siap menjadi tuan rumah pameran kedirgantaraan internasional, Bali International Airshow (BIAS) 2024, pada 18-21 September 2024. BIAS 2024 diperkirakan akan dihadiri oleh 6.000 tamu dari 100 stakeholders sektor aviasi 35 negara, serta perwakilan-perwakilan pemerintah negara-negara di kawasan, dan menteri-menteri negara sahabat.
- Biro Komunikasi dan Informasi Publik